Search Results for: steel

Material Carbide & Kimia turunannya

Bagi sebagian besar engineer maupun ahli kimia, Carbide merupakan salah satu logam unsur yang paling banyak aplikasinya didunia manufacturing maupun dunia produk kimia cat pewarnaan. Barang yang terbuat dari besi dan karbon atau baja memang dianggap sebagai paduan terkuat di Bumi. Namun, Baja masih jauh lebih lunak daripada Tungsten, yang memegang posisi teratas sebagai logam […]

Mitsubishi Metalworking Solution, lebih dari Cutting Tool Jepang spesialis gear dan hobbing

Kesuksesan lini industri mesin dan fabrikasi Mitsubishi Group tidak bisa terlepas dari keahlian mereka dalam membuat cutting tools untuk konsumsinya sendiri. Mereka mampu membuat beragam teknik dan metode manufacturing beragam. Mitsubishi menguasai teknik machining pembuatan mould and dies yang dibutuhkan oleh industri elektronik hingga teknik Hobbing untuk manufaktur casting mesin dan metalworking gear gardan awal […]

Dormer Pramet, cutting tool legendaris yang sekarang milik Sandvik group

Merek Dormer mungkin sudah tidak asing lagi bagi kalangan operator mesin Frais maupun pekerja teknik. Cutting tool Dormer dikenal karena spesialisasinya dibidang mata bor atau Drill bit yang bisa didapatkan per set maupun pisau bubut insert dan beragam standar pisau industri lainnya.  SEJARAH DORMER MACHINE CUTTING TOOLS Dormer Tools didirikan pada 4 September 1913 oleh […]

Perbedaan drill mata bor beton dan besi

Alat kerja seperangkat perkakas Bor ini biasanya digunakan dalam pengerjaan kayu, pengerjaan logam, pembuatan alat mesin, konstruksi dan proyek utilitas. Versi yang lain juga ada yang dirancang khusus dibuat untuk aplikasi kedokteran, ruang, dan miniatur. Misalnya bor gigi ortopedi ataupun mata bor untuk operasi kedokteran, tentunya memilki standar dan ukuran serta harga material yang jauh […]

PT Saranacentral Bajatama Tbk (BAJA) peroleh laba bersih hingga Rp100 miliar

Meskipun tantangan Covid-19 masih belum berakhir, kinerja industri nasional cukup menggembirakan dibanding tahun 2020, dengan indikasi rata-rata Purchasing Manager’s Index (PMI) selama 2021 menunjukkan angka 50 atau ada dalam ahap ekspansif. Hal ini juga ditunjukkan oleh kinerja sektor industri logam dan baja yang turut mengalami pertumbuhan positif selama tahun 2021. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, […]

Mata bor drill kayu dan jenis variasinya

Mata bor merupakan alat kerja yang paling ideal untuk membuat lubang yang rapi dan presisi. Mata Bor atau disebut juga sebagai Drill bit ini bisa digunakan untuk melubangi bahan kayu, plastik ataupun logam. Banyak jenis dan ukuran lubang yang bisa dibuat dengan menggunakan bor, akan tetapi dengan mempertimbangkan ukuran lubang dan jenis bahan kita perlu […]

Gergaji kapan ditemukan sih?

Gergaji merupakan alat kerja dan perkakas tukang tertua dalam peradaban manusia, nomor 2 setelah pisau bersisi tajam. Ada banyak benda arkeologi yang digunakan manusia kuno berbentuk gergaji yang masih diteliti oleh para ahli dan bisa juga kita lihat di museum. Dalam artikel ini kita membahas lebih lanjut tentang sejarah menarik dari benda kerja gergaji ini. […]

Bor drill dan fungsinya…

Teknologi melubangi permukaan dengan mata bor dan mesin bor memang ada banyak ragam variasinya. Tingkat presisi untuk membuat lubang bundar atau drat ulir pengencang fastener memang dijepit  dengan chuck. Dalam artikel kali ni kita membahas tentang mata bor umumnya dan mesin penggeraknya. MATA BOR STANDAR UMUM GENERAL PURPOSE Mata bor standar umum atau general purpose […]

Reamer itu apa sih?

Cutting tool Reamer merupakan jenis alat potong putar yang digunakan dalam pengerjaan logam. Reamers presisi dirancang untuk memperbesar ukuran lubang yang terbentuk sebelumnya dengan jumlah kecil tetapi dengan tingkat akurasi yang tinggi untuk meninggalkan sisi yang halus. Ada juga reamers non-presisi yang digunakan untuk pembesaran lubang yang lebih mendasar atau untuk menghilangkan gerinda. PISAU REAMER […]

Endmill itu apa sih?

Pisau industri End mills, digunakan dalam aplikasi milling seperti milling profil, milling tracer, face milling, dan plunging. Secara kegunaanya, end mill ataupun juga dikenal pisau frais merupakan jenis cutter pemotong milling dan perkakas alat pemotong yang digunakan dalam aplikasi milling cnc maupun semi-auto beragam industri. Endmill Ini bisa dibedakan dari mata bor dalam aplikasi penerapan, […]

PT Pelat Timah Nusantara Tbk (NIKL) jadi satu-satunya industri baja nasional yang tersertifikasi halal.

Industri kemasan makanan dan minuman merupakan salah satu sektor penunjangnya, yang memiliki peranan sangat penting. Makanan dan minuman yang telah terjamin kehalalannya juga harus dikemas didalam kemasan yang sudah terjamin kehalalannya sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku. Kemasan kaleng berbahan baku baja lapis timah elektrolisa (tinplate) merupakan salah satu kemasan yang dipakai mayoritas oleh industri makanan dan minuman dalam negeri. PT […]

Pisau bubut Insert dan cara baca tipenya

Pisau bubut ada banyak jenis geometrinya, standar material dan produsennya. Beragamnya tipe pisau insert ini berasal dari kebutuhan teknik bubut yang menuntut jenis geometri insert yang berbeda, misalnya: Straight turning; Shoulder turning; Rough turning; Finish turning; Taper turning; Eccentric turning; Straight turning. Di artikel kali ini kita akan bahas dengan ringkas tentang standar pisau insert […]

Mata bor twist drill standar itu seperti apa?

Sebagian besar distributor alat industri menawarkan beragam mata bor tipe twist drill di bagian paling depan dari katalog mereka, hal ini sebetulnya menunjukkan pentingnya mata bor tersebut. Artikel ini akan membahas tentang istilah dan perihal tentang twist drill dan juga akan memaparkan beberapa desain bor lainnya. Di Indonesia sendiri dari penggunaan katanya, bisa kita tebak […]

Kisah Nachi-Fujikoshi sukses berawal dari manufaktur Sawing blade di jepang

Apakah kamu pernah menggunakan produk dari Nachi-Fujikoshi? Perusahaan yang sukses bergerak di bidang metal Cutting tool hingga industri automation ini merupakan simbol dari kesuksesan usaha dan kerja keras tim yang turut membangun ekonomi Jepang untuk bangkit dari kehancuran jaman perang dunia ke dua. SEJARAH AWAL NACHI FUJIKOSHI Perusahaan ini didirikan oleh Pak Kohki Imura pada […]

Visi (Vision) dan Misi (Mission) yang terbukti sukses dari perusahaan besar

Setiap manusia tentu memiliki cita-cita yang baik dan tinggi. Cita-cita itu sendiri merupakan rangkuman harapan dan doa dari manusia tentang kehidupan yang lebih baik dimasa depan. Perusahaan pun seperti itu, haruslah memiliki harapan dan cita-cita yang baik mengenai masa depan. Namun tentunya perusahaan jauh lebih kompleks karena menyangkut banyak kalangan dan beragam kepentingan dari manusia yang […]